Psikologid - Komunitas Psikologi

Psikologid - Komunitas Psikologi dari Komunitas Psikologi Digital

Komunitas Psikologi Digital

Psikologid Podcast adalah Audio-Series dari Komunitas Psikologi Digital yang akan banyak membahas mengenai psikologi aplikatif, pengembangan diri dan kesehatan mental. Informasi Event Terbaru, Buku Psikologi dan Kolaborasi bisa klik di https://linktr.ee/psikologid Support this podcast: https://podcasters.spotify.com/pod/show/psikologid/support

Kategori: Kesehatan

Dengarkan episode terakhir:

#7DaysProgram

Teruntuk kamu yang ingin bebas dari kecemasan berlebih dan hidup dengan lebih baik.

Tahukah kamu? Menurut riset dari WHO pada tahun 2019 sekitar 4% populasi di seluruh dunia atau sekitar 310 juta orang juga mengalaminya. Tapi sayangnya sebagian besar dari mereka tidak mendapatkan penanganan yang tepat dan harus hidup dalam kecemasan berlebih.

Lalu apa yang menyebabkan hal ini terjadi?

  • Pertama, karena persepsi mengenai kecemasaan yang dianggap sebagai hanya ada dipikiran saja dan bukan merupakan gangguan yang nyata.
  • Kedua, gangguan kecemasaan sering dikaitkan dengan lemahnya mental seseorang dalam menghadapi masalah hidup. Padahal sejumlah orang memang lebih rentan terhadap perasaaan cemas.
  • Ketiga, sebagian orang merespon mereka dengan gangguan kecemasan sebagai orang yang kurang iman, kurang beribadah dan perlu mendekatkan diri dengan Tuhan sehingga mengabaikan proses terapi atau pengobatan yang seharusnya dijalani dengan serius.

Join Program 7 Hari Atasi Overthinking, Insecurity, Anxiety dan Panic Attack.

Klik infonya disini : https://bit.ly/programbebascemas

--- Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/psikologid/message Support this podcast: https://podcasters.spotify.com/pod/show/psikologid/support

Episode sebelumnya

  • 165 - Latihan Mindfulness - Program 7 Hari Latihan Bebas dari Kecemasan 
    Wed, 17 Apr 2024
  • 164 - Psikologi Adiksi (Bagian 2 ) : Five Stages of Addiction Recovery 
    Sun, 17 Mar 2024
  • 163 - Psikologi Adiksi (Bagian 1) : Alasan dibalik kebiasaan buruk. 
    Fri, 15 Mar 2024
  • 162 - Sesi Live Therapy : Break, Breath & Release 
    Mon, 19 Feb 2024
  • 161 - Kenapa Psikopat menarik untuk dibahas? 
    Thu, 25 Jan 2024
Tampilkan lebih banyak episode

Lebih banyak podcast kesehatan Indonesia

Lebih banyak podcast kesehatan internasional

Pilih genre podcast